
Siapkan Dirimu Menjadi Suami/Istri Idaman
Pernikahan adalah akad ibadah tuk membangun rumah tangga Sakinah Mawadah Warohmah bersama pasangan tercintah
Subscribe to our Mailing List
Banyak yang Buat, Kenapa Harus Disini?
Workshop Partisipatif
Melibatkan partisipasi peserta secara aktif. Bukan hanya tanya jawab, tapi seluruh rangkaian kegiatan berpusat pada pengalaman peserta.
Metode Mencari Pasangan
Menentukan tujuan yang jelas tentang pasangan, lalu belajar mencari pasangan yang sesuai melibatkan Allah beserta semestaNya.
Professional Mentors
Peserta dibimbing oleh mentor-mentor terlatih sehingga menciptakan vibe yang lebih intimate dan kekeluargaan.

Tentang Kelas Calon Suami/Istri
Kami ingin membantu anda mempersiapkan diri
Menikah bukan hanya soal menyatukan dua perasaan. Ada persepsi diri, pola pikir, serta sikap mental dari dua orang berbeda yang dipadukan. Menghadapi dunia baru tanpa persiapan hanya akan meningkatkan kemungkinan gagal.
Hal itu mendasari kami untuk memformulasikan kegiatan yang bukan hanya ceramah satu arah, tapi melibatkan peserta secara aktif untuk mengolah pengalaman menjadi kekuatan

Diselengarakan oleh Dewan Da'wah Jakarta
Dewan Da'wah Islamiyah Indonesia berdiri pada 27 Februari tahun 1967. Salah satu tokoh bangsa yang menjadi inisiator Dewan Da'wah adalah Mohammad Natsir (Pencetus Mosi Integral yang bermuara pada Negara Kesatuan Republik Indonesia – NKRI)

Kelas Calon Istri: 19 Feb 2022
Kelas Calon Suami: 26 Feb 2022


"Dan diantara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu istri-istri dari jenismu sendiri, supaya kamu’cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya di antaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi Kaum yang berpikir,"